Welcome To Marisa's Kitchen

Welcome To Marisa's Kitchen

Tuesday, February 28, 2012

Tamie


Membuatnya mudah, cukup bikin capcay aja, biar makin enak, isinya yg komplit. Jadi bingung mau mengetik resepnya, karena biasanya kalo memasak jarang kutakar, berbeda dengan membuat kue loh. 
Untuk capcay ini Aq biasanya menggunakan bawang bombay, bawang putih, bawang merah sedikit, ditumis bersama jahe yg dicincang haluus sampai harum, diberi lada, minyak wijen, saos tiram, kecap asin, minyak ikan, garam, gula, daun bawang iris serong, udah deh jadi... Mienya menggunakan mie kering kemasan (banyak dijual di supermarket), direbus sebentar lalu ditaruh diatas saringan penggorengan, ditekan supaya membentuk mangkok n digoreng sampai kering (hati2 gosong yah), kalo makan tamie, biasanya Aq ga menggunakan nasi putih lagi, karena udah kenyang, nyam2 n_n

No comments:

Post a Comment